Tag: Gathering and Capacity Building
DENPASAR, NusaBali - Dalam upaya memperkuat sinergi antara Bank Pembangunan Daerah (BPD) Bali dan Bank Perkreditan Rakyat (BPR), BPD Bali menggelar acara Gathering and Capacity Building APEX BPR. Dengan tema ‘Optimization of Business Strategies with Governance Risk Management and Compliance (GRC) System,’ acara ini bertujuan untuk menatap prospek ekonomi 2025 dan mempersiapkan strategi bisnis yang optimal.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 03 Jan 2025 Pemkot Rancang Pembangunan SJUT
-
Denpasar 03 Jan 2025 Digelontor Rp 40 Miliar untuk 27 Ruang Kelas
-
-
-
-
-
Berita Foto
Perayaan Tahun Baru 2025 di Pantai Mertasari
Penyebrangan Ketapang-Gilimanuk
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.